Aplikasi Terbaik untuk Membuat Logo Keren di HP Android

Aplikasi Terbaik untuk Membuat Logo Keren di HP Android

Aplikasi Terbaik untuk Membuat Logo Keren di HP Android
Jika kamu seorang desainer atau sedang belajar desain, kamu pasti pernah belajar proses pembuatan logo. Kalau kamu kesulitan menggunakan Adobe Photoshop, saat ini kamu juga bisa membuat logo sederhana dengan HP Android atau tablet kamu, loh! Inilah aplikasi terbaik untuk membuat logo keren di HP Android yang bernama Infinite Design.

logo merupakan salah satu produk desain yang proses pembuatannya sangat rumit, bahkan sering kali kita memakan waktu cukup lama untuk membuat logo yang bagus dan sesuai keinginan kita. Sebab, logo untuk suatu perusahaan, instansi, organisasi, atau brand harus memiliki makna dalam, tepat dan mampu mewakili brand tersebut. Makanya tidak heran kalau logo yang sederhana pun harga pembuatannya bisa mencapai miliaran rupiah. Nah, kalau kamu mau membuat desain logo sederhana memakai HP Android, ini dia aplikasi yang sangat tepat yang bisa kamu gunakan.

Aplikasi Infinite Design ini mampu membuat design gambar atau logo yang berbasis vektor di HP atau tablet Android kamu. Jadi kamu nggak perlu susah-susah buka Photoshop atau Illustrator di komputer atau laptop. Aplikasi ini cocok sekali buat kamu yang lagi belajar desain logo, bikin logo simpel dengan cepat, atau sekedar doodling alias corat-coret bikin konsep.

Inilah spoiler aplikasi Infinite Design :


Infinite Design
Sumber gambar : Jalantikus

Nah Itulah cara gampang untuk mendesain logo sederhana di HP Android. Tapi kalau kamu memang punya kemampuan dan kreativitas yang tinggi, dengan aplikasi ini saja kamu bisa membuat desain yang keren dan menarik. Apalagi formatnya vektor sehingga gambarnya pun tajam dan mendukung ukuran besar. Kalau kamu punya aplikasi lain yang lebih keren, atau informasi apa pun tentang desain logo, silakan share di kolom komentar di bawah ini ya, Semoga bermanfaat !



No comments:

Post a Comment

Contact Us

Name

Email *

Message *

Back To Top